Bitcoin Change the World

Posted on at


setelah aku mempelajari apa itu bitcoin. aku melihat banyak sekali pendapat tentangnya ada yang positif dan juga yang negatif. biasanya orang yang mengatakan bahwa bitcoin itu adalah sesuatu yang positif mereka cenderung untuk berinvestasi atau sudah berinvestasi dan mendapatkan keuntungan. beda halnya yang berpendapat negatif, mereka kebanyakan sudah berinvestasi namun berinvestasi kepada domain/account yang tidak countatible atau belum legal. tapi buat aku apapun pendapat mereka aku dapat terima dan itulah yang fenomena yan terjadi di masyarakat bitcoin.namun, subtansinya bitcoin tetap ada dan masih berjalan di perputaran uang dunia.

mata uang bitcoin dan kawan-kawannya memang mata uang yang unik. awalnya aku tidak percaya bahwa itu suatu kumpulan alogaritma yang berjalan di internet. namun kesini-sini aku paham kenapa itu dapat dijadikan sandaran sebagai mata uang. ya!!, karena selain securitynya yang dapat di andalkan. bitcoin juga hanya memproduksi mata uang hanya 25 blok permenit. tidak seperti mata uang yang lain yang dikeluarkan lebih dari kebutuhan masyarakat yang itu mengakibatkan turunnya atau anjloknya mata uang suatu negara. selain kondisi-kondisi yang lain seperti perpolitikan, ekonomi, maysrakat, SDM. nah, itulah kenapa bitcoin merupakan solusi yang tepat untuk menganti mata uang- mata uang tersebut. karena diamanapun tempat harga tetap sama. tidak ada perbedaan apabila dijual atau di jadikan alat pembayaran. jadi lebih luas dan terarah.

sempat aku berfikir seperti apa jika dunia itu menerima bitcoin sebagai mata uang standar. indonesia,jepang, china, amerika irak, rusia dan lain-lain akan menawarkan barang dengan harga yang sama. contohnya saja harga laptop apabila harganya 2 bitcoin dengan merek x dimanapun itu akan keluar dengan harga 2 bitcoin. cool.!!

mungkin ada contoh yang lain?
 



About the author

160